Oleh: Veni Damu
Kutapak jalanan sunyi
Sepih menerkam sukmaku
Lorong-lorong kelam menyiksa jiwa
Membakar hati yg lemah
Tergores, terkikis, sukmaku meronta
Ku menjerit di sepanjang lorong lorong kelam
Merintis, memanggil sang pencari kebenaran
Tak kutemukan
Aku terkapar dalam kesunyian
Aku terhanyut oleh nestapa
Namun hati ku terus menjerit
Jiwaku meronta- ronta
Melawan ketidakadilan negri
Walau sepih tak bersuara
Walau tak bernada
Jeritanku tetap tak berujung
Jiwaku tetap meronta
Melawan ketidakadilan
Tembel, 26 agustus 2013
Kutapak jalanan sunyi
Sepih menerkam sukmaku
Lorong-lorong kelam menyiksa jiwa
Membakar hati yg lemah
Tergores, terkikis, sukmaku meronta
Ku menjerit di sepanjang lorong lorong kelam
Merintis, memanggil sang pencari kebenaran
Tak kutemukan
Aku terkapar dalam kesunyian
Aku terhanyut oleh nestapa
Namun hati ku terus menjerit
Jiwaku meronta- ronta
Melawan ketidakadilan negri
Walau sepih tak bersuara
Walau tak bernada
Jeritanku tetap tak berujung
Jiwaku tetap meronta
Melawan ketidakadilan
Tembel, 26 agustus 2013
Posting Komentar